Senin, 30 April 2012

TRIK PENJUMLAHAN MELALUI PROGRAM WORD


PENJUMLAHAN MELALUI PROGRAM WORD.

Penjumlahan  dengan memakai Microsoft EXCEL itu mungkin sudah  sangat lajim namun Microsoft WORD dapat digunakan  tanpa menggunkan  media mesin penghitung / kalkulator, bagaimana caranyan :

A.     PADA MICROSOFT WORD 2003
 Penjumlahan akan berfungsi jika nomor-nomor yang akan dijumlahkan disusun / ditempatkan  pada table dan arahkan mouse /kursor pada kotak yang akan menjadi hasil penjumlahan.

Arahkan  mouse kepada kolom  penjumlahan
Klick TABLE dan pilih dan Klick formula
Contoh

SEBELUM
SESUDAH

10
14
20




 arahkan mouse / kursor


10
14
20
44


Ini juga berlaku penjumlahan yang menyamping seperti

12
1
34
10
12
55
124



B.    PADA MICROSOFT WORD 2007
Seperti pada WORD 2003 opersi penjumlahan berlaku hanya pda kolom saja.
Arahkan MOUSE / kursor pada kolom  hasil penjumlahan, jika tidak dalam  toollbar akan sulit kita tool penjumlahan.
Cari LAYOUT ( biasanya sebelah paling kanan  atas ) dan  klick LAYOUT  - klick DATA
Pilih  dank lick symbol   fx dan enter. Akan tampil hasil penjumlahannya.

12
1
34
10
12
55



12
1
34
10
12
55
124



Mungkin anda kurang puas dengan menggunakan itu, dengan terbatasnya kemampuan operasi penghitungan, anda dapat menampilkan / menyelipkan file excel ditengfah-tengah file word anda dan dapat diedit secara langsung tanpa membuka lagi file awa ecxel anda :
dengan memanfaatkan :
TOOL pada INSERT pilih TABLE dan pilih menu pilihan TABLE – EXCEL SPREADSHEET ( dengan symbol kolom dan sombol X ( excel ) )
 Selamat mencoba…!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar